Ada berbagai macam alasan kenapa orang banyak mencari informasi tentang cara menjadi pembicara yang handal. Termasuk Anda yang menemukan halaman ini, saya yakin Anda pun punya alasan kenapa ingin menjadi pembicara handal. Dan terlepas dari apapun alasan Anda tersebut, anda sudah berada di halaman yang tepat, karena di sini saya akan ajak Anda untuk melihat …
3 Add-Ins Powerpoint Gratis Yang Akan Membuat Powerpoint Anda Makin Powerfull Untuk Presentasi
Dalam ulasan kali ini saya akan membahas tentang sesuatu yang sedikit berbeda, yang mana di dalam ulasan ini saya akan mengajak anda selangkah lebih maju lagi untuk mengenal lebih jauh tentang customisasi powerpoint. Ya, seperti yang Anda tahu powerpoint adalah alat presentasi yang luar biasa. Apalagi jika powerpoint dipegang dan digunakan oleh orang yang paham …
Tutorial Powerpoint Kreasi Shape Untuk Menciptakan Slide Presentasi Yang Menarik
Dalam materi pembelajaran desain slide Great Presentation Design pack saya sudah menunjukkan beberapa teknik optimasi shape untuk menciptakan slide yang menarik. Dan pada kesempatan ini saya akan ajarkan teknik kreasi shape baru yang juga bisa anda coba untuk mengoptimalkan slide presentasi Anda. Seperti apa caranya, silakan Anda simak melalui video tutorial di bawah. Jika Anda …
10 Kombinasi Font Terbaik Untuk Slide Presentasi Anda
Membuat slide yang menarik selain Anda harus berpegang teguh pada prinsip desain yang baik, juga harus dapat mengoptimalkan elemen-elemen penting lain untuk hasil yang maksimal. Salah satu elemen tersebut adalah font. Dalam melakukan optimasi font Anda harus dapat mengenal jenis font yang akan Anda gunakan dan dapat memilih font yang tepat untuk slide Anda serta …
7 Tips Desain Powerpoint Dari Presentasi Investor GrubHub
Dalam ulasan ini saya ingin mengajak Anda mempelajari desain presentasi dari perusahaan Grup Hub untuk pengajuan dana investasi dihadapan investor. Berikut ini adalah beberapa tampilan desain slide presentasi mereka. Secara keseluruhan untuk tampilan sebuah presentasi bisnis slide di atas sangat menarik dan sangat terlihat profesional. Karenanya saya sangat yakin ulasan tentang tips desain powerpoint dari …
Cara Menggunakan Aplikasi Canva Untuk Membuat Desain Slide Yang Menarik
Dalam ulasan saya tentang 5 alat presentasi online saya sudah sedikit saya sudah sedikit menyinggung tentang Canva. Ya Canva adalah sebuah tools online untuk membuat berbagai desain yang berbasis. Anda bisa membuat berbagai macam desain dengan canva termasuk membuat desain slide presentasi. Memang alat ini tidak sepowerfull powerpoint untuk mendesain slide. Tapi jika Anda perlu …





